Cara Mempermudah Perhitungan di Ms Excel

Perhitungan di microsoft excel sering menggunakan konstanta (misal bilangan 45, 4.7, dsb ) ataupun dengan referensi sel (misal A3, B7, dsb). Bila terjadi error pada hasil perhitungan, biasanya kita melihat rumus dan bertanya-tanya untuk setiap referensi sel yang digunakan adalah nilai untuk apa. Karena kita lupa sel A3, B7, dsb maka kita harus melihat kembali… Lanjutkan membaca Cara Mempermudah Perhitungan di Ms Excel