Ada empat ukuran kertas yang sering digunakan untuk mencetak, yakni Folio atau 8 1/2 x 13 inci, letter, legal dan A4. Kita juga bisa mengatur ukuran kertas slide powerpoint kita sesuai dengan keinginan kita. Untuk memilih, merubah dan mengatur ukuran kertas slide powerpoint anda dapat menggunakan langkah berikut : Klik ribbon design Lalu klik tombol… Lanjutkan membaca Cara Mengatur Ukuran Kertas Slide PowerPoint
Tag: opsi
Cara Merubah Satuan Inchi ke Centimeter (Cm) di Microsoft Word
Ketika kita menggunakan microsoft word, tidak jarang ruler yang kita tampilkan atau ukuran kertas yang kita gunakan memakai satuan inchi. Pada awalnya hal tersebut tidak terlalu berpengaruh karena kita tidak memerlukan ukuran yang presisi / tepat dalam centimeter(cm) atau milimeter(mm). Tapi disaat kita butuh ukuran presisi atau teliti, hal tersebut mulai menjadi masalah. Oleh karena… Lanjutkan membaca Cara Merubah Satuan Inchi ke Centimeter (Cm) di Microsoft Word