Cara Proteksi Akun Facebook

Pembajakan dan penjebolan akun facebook banyak dimulai dari kegiatan phising. Dengan kata lain, anda secara tidak “sengaja” memberikan akun facebook kepada pihak lain karena anda mengira mereka adalah bagian dari facebook. Padahal yang sebenarnya terjadi adalah anda telah ditipu memberikan alamat email dan password kepada orang-orang tersebut karena mereka menggunakan tampilan yang sangat mirip dengan… Lanjutkan membaca Cara Proteksi Akun Facebook