Cara Menghitung Pemakaian Listrik di Ms Excel

cara menghitung kwh listrik terpakai – Tarif listrik baru saja naik pada bulan november. Rencananya nanti bulan januari tarif listrik juga akan naik lagi. Bahkan, bagi beberapa golongan rencananya akan dibiarkan mengambang seperti halnya bensin Pertamax. Tarif listrik menjadi hal yang fundamental. Kenaikan tarif listrik akan berpengaruh pula pada biaya listrik yang harus kita keluarkan.… Lanjutkan membaca Cara Menghitung Pemakaian Listrik di Ms Excel